Friday, May 23, 2014

Enam Penyebab Gigi Sensitif

Enam Penyebab Gigi SensitifPERNAHKAH Anda merasakan gigi mendadak ngilu saat mengonsumsi minuman dingin ataupun makanan panas? Jika iya, kemungkinan besar Anda mengalami gigi sensitif.

Gigi sensitif bisa terjadi kaerna banyak hal, dan sudah tentu kondisi harus ditangani. Namun demikian, sebelum mengatasi keluhan gigi sensitif, ketahuilah dulu penyebabnya.

Bila Anda belum mengetahui secara pasti, carilah kemungkinan penyebab gigi sensitif Anda. Berikut paparan American Dental Association Mouthhealthy.org, seperti dilansir Healthmonitor:

- Adanya kerusakan dari rongga atau bagian gigi

- Munculnya fraktur gigi ( keretakan pada gigi)

- Gigi yang biasanya dipakai mengunyah rusak

- Terjadi pengikisan pada email gigi yang dipakai untuk makan

- Karena Anda sedang mengalami penyakit gusi seperti gusi bengkak

- Adanya akar gigi yang terbuka (fik)

»

0 comments:

Post a Comment