Sunday, October 5, 2014

Penyebab Utama Munculnya Stretchmark

Penyebab Utama Munculnya StretchmarkSTRETCHMARK adalah salah satu masalah kulit yang sangat menganggu. Garis-garis putih pada kulit ini pun bisa terjadi pada pria dan wanita dengan beberapa penyebab.  
"Stretchmark adalah munculnya tanda garis-garis putih pada dermis yang disebabkan oleh peregangan pada kulit," kata dr. Novita Sari Mujahid, SpAk di XXI Lounge Plaza Senayan, Jakarta, belum lama ini.
 
Garis putih yang menganggu tersebut disebabkan oleh beberapa penyebab, di antaranya kehamilan, obesitas, perubahan berat badan seperti naik atau turun secara cepat. Selain itu, stretchmark muncul karena pubertas, penyakit gangguan sekresi hormon adrenalin yang menyebabkan peregangan kulit, serta penyakit ginjal dan hati.
 
Untuk mengobati strectchmark ini, ada beberapa cara yang bisa dilakukan. Mulai dari pengolesan produk hingga tindakan medis.
 
"Pengobatan stretchmark bisa dilakukan dengan pemakaian krim dan salep. Juga bahan sintetis vitamin A (retinol) yang menghambat degradasi kolagen di dermis. Selain itu, stretchmark juga dapat diobati dengan laser, serta pengobatan tradisional dengan minyak mede ataupun minyak lavender," tutup dr. Novita.
 
(tty)

»

1 comments:

ION-QQ POKER
kami dari agen poker terpercaya tahun ini
Hanya dengan deposit dan withdraw 20.000 anda sudah dapat berrmain .. di sini kami

menyediakan 4 permainan : bandar poker , play bandarQ , play domino99 dan play

poker .. tunggu apalagi gan ayo segera daftar kan diri anda dan menangkan ratusan

juta rupiah | PIN BB : 58ab14f5

Post a Comment