Thursday, July 24, 2014

Cara Sederhana Tetap Sehat di Umur 60-an

Cara Sederhana Tetap Sehat di Umur 60-anMEMASUKI usia 60-an, semua orang tentu rentan dengan berbagai penyakit. Untuk itu, penting sekali menjaga kesehatan terutama terkait konsumsi makanannya.
 
Penyakit umumnya bermula dari apa yang dikonsumsi. Sehingga, makanan yang diasup di tubuh akan menentukan kesehatan kita.
 
Sayangnya, banyak orang belum mengetahui makanan apa yang harus dimakan saat berumur 60-an. Bila Anda orang yang termasuk demikian. Berikut penjelasan The Academy of Nutrition and Dietetics yang bisa Anda jadikan referensi, seperti dilansir Healthmonitor.
 
 
- Mengonsumsi makanan yang banyak kandungan serat dan kaya antioksidan.
 
- Telur dan sayuran berdaun hijau bisa membantu mengurangi risiko degenerasi makula terkait usia tua
 
- Mengonsumsi banyak protein untuk membantu menggantikan otot yang hilang. Untuk mendapatkannya, fokuslah pada makanan yang rendah lemak dan menggunakan minyak yang sehat. Selain itu, ikan salmon dan lainnya, kancang pulang, buncis juga bisa jadi pilihan yang baik.
(fik)

»

1 comments:

AJO_QQ poker
kami dari agen poker terpercaya dan terbaik di tahun ini
Deposit dan Withdraw hanya 15.000 anda sudah dapat bermain
di sini kami menyediakan 7 permainan dalam 1 aplikasi
- play aduQ
- bandar poker
- play bandarQ
- capsa sunsun
- play domino
- play poker
- sakong
di sini tempat nya Player Vs Player ( 100% No Robot) Anda Menang berapapun Kami
Bayar tanpa Maksimal Withdraw dan Tidak ada batas maksimal
withdraw dalam 1 hari.Bisa bermain di Android dan IOS,Sistem pembagian Kartu
menggunakan teknologi yang mutakhir dengan sistem Random
Permanent (acak) | pin bb : 58cd292c.

Post a Comment