Monday, June 9, 2014

Kontrol Diabetes Anda dengan Makanan Berikut

Kontrol Diabetes Anda dengan Makanan BerikutMENJALANI  pola makan sehat adalah cara ampuh bagi penderita diabetes untuk mengontrol gula darah. Namun, tidak semua makanan bisa dikonsumsi, hanya yang indeks glikemiknya rendah.

Lalu , apa saja makanan dengan glikemik rendah? Makanan glikemik rendah tergantung jumlah gula yang dikandungnya, yang akan memengaruhi kadar gula darah. Jika makanan yang dikonsumsi mengandung indeks glikemik rendah, maka kadar gula darah akan terbantu untuk normal. Sebaliknya, mengonsumsi makanan yang mengandung glikemik tinggi secara otomatis mendorong gula darah diabetesi meningkat.

Jadi, jika Anda ingin bisa mengontrol gula darah, konsumsilah makanan yang indeks glikemik rendah. Berikut makanan yang mengandung indeks glikemik rendah, seperti dilansir Healthmeup.

1) Gandum
2) gandum utuh
3) Kedelai
4) Wortel
5) Brokoli
6) Brinjal
7) Kembang kol
8) Kubis
9) Jamur
10) Bawang
11) Paprika
12) Tomat
13) Cabai
14) Bit
15) Labu
16) Apel
17) Anggur
18) Pir
19) Jeruk
20) Stroberi
21) Kelapa
22) Buah persik
23) Jeruk bali
24) Kacang tanah
25) Kacang kenari
26) Kacang mete
27) Aneka kacang-kacangan
28) Kacang lentil
29) Susu
30) Dadih
(ftr)

»

0 comments:

Post a Comment